Ajak Masyarakat Menjaga Situasi Kamtibmas, Bhabinkamtibmas Rawaterate Polsek Cakung Berikan Himbauan Kamtibmas

Kontributor : tile

Editor : Redaksi

Berantas.co.id Jakarta – Sambang Wilayah merupakan salah satu cara yang dilakukan oleh Polsek Cakung guna mengetahui kondisi Kamtibmas yang ada diwilayah dan Jalin silaturahmi dengan toga dan tomas.

Selain itu kegiatan sambang juga berguna untuk mempersempit ruang gerak para pelaku tindak kejahatan yang akan mengganggu kamtibmas, sekaligus sebagai sarana untuk menyampaikan himbauan dan pesan pesan kamtibmas kepada warga masyarakat. Harus lebih waspada terhadap curas, curat curanmor dan Ke nakalan remaja seperti tawuran dan narkoba.

Pada kesempatan hari ini Bhabinkantibmas Kel. Rawa terate AIPTU Asep Muksin melaksanakan sambang wilayah dan melakukan silaturahmi ke warga masyarakat bertemu dengan bapak Mustopa warga dari Rt 02/5 Kel Rawaterate. Kec Cakung, Jaktim, Rabu (28/08/2019).

Dalam suasana yang santai dan penuh keakraban tersebut AIPTU Asep Muksin tidak lupa untuk memberikan himbauan serta menyampaikan pesan pesan kamtibmas, agar menciptakan kebersamaan, damai tentram. dan jangan percaya dgn berita hoax yg belum tentu ke benarannya. Apabila ada warganya mencurigakan gerak geriknya/tidak layak warga biasa segera lapor Rt dan Binmas maupun Polsek Cakung. Jaktim, jadilah polisi khususnya dirinya sendiri umumnya untuk orang lain.

# *Jaga Jakatim Rumah kita.*
*Jaga Cakung Kampung kita*

Comments

comments