Persit KCK ranting 02 koramil 01 teluknaga membagikan masker,sembako dan vitamin kepada petani

Kontributor : Robby

Editor : Redaksi

 

Berantas.co.id, Kabupaten Tangerang – Dalam rangka mempercepat penangan wabah pademi virus corona,pada hari kamis 11/06/2020.

Persit KCK Ranting 02 Koramil 01 Cab. XXIV Kodim 0510 Koorcabrem 052 PD. JAYA Memberikan, Masker, Sembako dan Vitamin kepada Masyarakat Petani Penggarap di Desa Pangkalan Kec. Teluknaga Kab. Tangerang Banten.

Kegiatan yang di pimpin langsung oleh danramil KAPTEN CPM JAMALUDIN PUTRA berjalan aman serta mematuhi Protokol Kesehatan , Yaitu Menyemprotkan Hand Sanitizer , mamakai Masker dan wajib jaga jarak.

“Kepada awak media kapten CPM JAMALUDIN PUTRA menjelaskan bahwa kegiatan tersebut untuk mempercepat penanganan wabah virus corona ( covid -19), serta memperkuat pertahanan pangan khusus nya di wilayah terotial koramil 01 teluknaga.

Lebih lanjut KAPTEN CPM JAMALUDIN PUTRA menjelaskan giat tersebut sebagai bukti bahwa TNI bekerja dan bergerak demi negara dan rakyat serta berjuang bersama rakyat.”tegas nya.

“Dalam giat tersebut turut hadir ketua persit KCK ranting 02 koramil 01 teluknaga,serta membantu panen padi petani garap desa pangkalan,kecamatan teluknaga,kabupaten Tangerang.

Kepada awak media ketua persit KCK ranting 02 koramil 01 teluknaga. NY WIDYA PUTRA berpesan kepada petani harus sehat dan sejahterah,serta mampu menjaga pertahanan pangan yang kuat dan produktif. ” Pungkas nya.

 

Comments

comments