Kontributor : Tile
Editor : Redaksi
Berantas.co.id, Jakarta – Untuk memberikan rasa aman kepada Umat Kristiani yang melaksanakan kebaktian di beberpa Gereja jajaran Polsek Ps Rebo baik yang berpakain dinas maupun Preman melakukan pengamanan dan monitoring kegiatan tersebut
Salah satunya yang dilakukan oleh Team Patko Polsek Ps Rebo pimpinan Aiptu SUGIANTO pada hari Minggu tanggal 03 Nopember 2019 pukul 08.00 Wib s/d selesai bersama Anggota TNI mengamankan dan monitoring kegiatan kebaktian di gereja Hale Roy yang berlokasi di Jl.Kesehatan Kel.Gedong Kec.Ps Rebo Jakarta Timur
Kedatangan team Patko dilokasi tersebut diterima oleh Bp MAMAT dan pengurus gereja lainya
Sebelum meninggalkan Gereja Hale Roy Aiptu SUGIANTO menyampaikan pesan dialogis diantaranya :
– Mengingat lokasi gereja tidak jauh dari jalan harus lebih peka
– Bila ada orang atau jemaat yang tidak dikenal perlu diwaspadai
Dengan pengamanan dan monitoring yang dilakukan di beberapa gereja diharapkan pelaksanaan kebaktian umat kristian dapat berjalan hikmah dan lancar